Description
Kandungan Utama
- Minyak Kemiri / Candlenut Oil: Mendorong pertumbuhan rambut yang sehat
- Minyak Almond : Melembapkan kulit kepala dan memberikan tampilan rambut sehat yang lembut, lebat, dan berkilau.
- Minyak Kelapa / Coconut Oil: Melindungi & memperkuat rambut dari penipisan atau rontok.
- Ekstrak Aloe vera: Menenangkan kulit kepala, membantu, dan mengurangi gatal atau kerak pada kulit kepala.
- Provitamin B5 & Aquaxyl Organik: Menutrisi rambut & kulit kepala agar mudah diatur
Kandungan Lainnya
Aqua, Glycerin, Olive Oil PEG-7 Esters, PEG-40 Hydrogenated Castor Oil, PPG-20 Methyl Glucose Ether, Aroma, Aleurites Molaccanus Seed Oil, Aloe barbadensis Leaf Extract, Panthenol, Prunus Amygdalus Dulcis Oil, Cocos Nucifera Oil*, Tocopherol, Citric Acid, Propylene Glycol, Sodium Benzoate, Disodium EDTA.
Hint Aroma
Citrus, Floral, Musk
Manfaat:
Membuat rambut bayi & anak-anak wangi seharian.
Kelebihan:
- Teruji dermatologis dan cocok untuk kulit bayi yang masih sensitif.
- Mengandung bahan yang bersertifikasi organik.
- Tersertifikasi halal MUI.
Feedback Texture:
Tekstur air dengan aroma yang menyegarkan, tanpa meninggalkan rasa lengket atau berminyak.
Reviews
There are no reviews yet.